Shadow

Author: Team IT Pp ASSIROJIYYAH

KHUTBAH JUMAT: JAGA HATI JAGA PERILAKU

KHUTBAH JUMAT: JAGA HATI JAGA PERILAKU

KHOTBAH JUMAT
assirojiyyah.online, Khutbah Jumat, 19 Jumadil Ula 1440 H/25 Januari 2019 M Khutbah Pertama الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي أَرْسَلَ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا رَحْمَةً لِلْعَالَمِينَ، وَرَفَعَ دَرَجَتَهُ فِي عِلِّيِّينَ، وَجَعَلَ لَهُ رُفَقَاءَ مِنَ الْمُؤْمِنِينَ، وَأَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيكَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا وَنَبِيَّنَا مُحَمَّدًا عَبْدُ اللَّهِ وَرَسُولُهُ، فَاللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ وَبَارِكْ عَلَى سَيِّدِنَا وَنَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِينَ، وَعَلَى مَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدِّينِ. أَمَّا بَعْدُ: فَأُوصِيكُمْ عِبَادَ اللَّهِ وَنَفْسِي بِتَقْوَى اللَّهِ، قَالَ سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى:( يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اتَّقُوا اللَّهَ وَآمِنُوا بِرَسُولِهِ يُؤْتِكُمْ كِفْلَيْنِ مِنْ رَح...
Lirik Maulana Ya Maulana Ya Sami Duana: Syair Haru Para Perindu

Lirik Maulana Ya Maulana Ya Sami Duana: Syair Haru Para Perindu

DOA / SYAIR
assirojiyyah.online, Saat seorang mukmin dilanda gundah, gelisah dan lelah akan hiruk pikuk dunia yang tak berujung maka solusi yang paling jitu ialah dengan berdoa. Nabi bersabda bahwa doa merupakan senjata bagi orang-orang mukmin yang mampu mengatasi semua masalah. Dengan berdoa seorang hamba menunjukkan betapa lemah dan hina dirinya tanpa Sang Pencinpta. Saat dibaca atau diungkapkan secara tulus doa secara otomatis dapat menyalurkan energi positif pada diri seseorang dan sekelilingnya. Doa atau syair yang sering digunakan untuk mengobati jiwa yang terguncang ialah "Maulana Ya Maulana Ya Sami Duana". Syair ini secara keseluruhan bermakna panggilan kerinduan seorang hamba pada Dzat yang Maha Kuasa. Di dalamnya terkandung doa perlindungan akan fitnah-fitnah dunia yang bersifat fana...
Siapa kita ..? Jhe’ aromasah

Siapa kita ..? Jhe’ aromasah

KPPA
"Kenengah kenengih, lakonah lakonih bhen phaenga' dhe' asalah" "Tempatilah apa yang harus di tempati dan kerjakan apa yang harus di kerjakan" Inilah yang sering di ungkapkan Al-Maghfurlah Al-Muallim kepada para santri setiap acara mau'idloh bulanan di halaman pesantren, Pondok pesantren adalah tempat mencari ilmu adalah cahaya Alloh Robbul Izzati, adapun cahayanya Alloh tidak akan di berikan pada orang yang ahli maksiat. Nasehat diatas mengajak kita untuk selalu berhati-hati dalam menjalani kehidupan di dunia ini. Kita sebagai santri harus pandai menjaga diri agar tidak terjerumus pada perbuatan yang menyelimpang dari norma agama. Untuk itu kita haruslah disiplin dalam melaksanakan ilmu yang di miliki. Dalam kitab Akhlakul Libanin di terangkan bahwa orang berilmu dan orang ti...
Santri Elemen Penting Pemilu

Santri Elemen Penting Pemilu

KPPA
Pemilihan umum pemilu adalah salah satu pilar utama dalam demokrasi sebuah negara. Keberhasilan pemilu tidak hanya ditentukan oleh struktur dan mekanisme formal, tetapi juga oleh partisipasi dan kontribusi berbagai elemen masyarakat. Dalam beberapa konteks, peran santri, para pelajar dan pemimpin dari pesantren, telah menunjukkan signifikansinya dalam memastikan suksesnya pemilu.Keberhasilan atau suksesnya pemilu yang ditangani oleh santri dapat dianggap sebagai sebuah kombinasi antara kecakapan politik dan moralitas. Santri dengan latar belakang pendidikan agama yang kuat akan sangat mungkin membawa prinsip-prinsip keadilan integritas dan kejujuran dalam proses pemilihan.Alasan utamanya adalah moralitas dan integritas salah satu kekuatan utama santri adalah latar belakang pendidikan ...
IKAPAS UNTUK PONDOK

IKAPAS UNTUK PONDOK

Ikatan Alumni, Pengumuman
assirojiyyah.online, Sampang - Ikatan Alumni Se-Madura (IKAPASMA) kembali sukseskan acara rutinitas yang digelar di kediaman H. Rusdi Paka’an Laok, Kec. Galis, Kab. Bangkalan pada hari Ahad (04/02/2024) yang dihadiri sekitar 16 Korca dari beberapa daerah. Acara tersebut langsung dihadiri oleh Pengasuh Pondok Pesantren Assirojiyyah (KH. Athoulloh Busiri) untuk mengisi kajian Kitab Nashoihuddiniyyah, dilanjutkan Bahtsul Masail dan acara lainnya. Ag. Hafidz selaku Sekertaris IKAPASMA menyampaikan “Untuk program tahun ini IKAPAS mengadakan program pinjaman kepada setiap alumni sebesar Rp.4.000.000.00  yang dimana dana tersebut digunakan untuk pembangunan dan pelunasan  lahan tanah barat Sungai”. Beliau juga menyampaikan bahwa setiap IKAPAS sangat mendukung atas terealisasinya...
Peringatan Malam Isro’ Mikroj Nabi Muhammmad SAW PP. Assirojiyyah

Peringatan Malam Isro’ Mikroj Nabi Muhammmad SAW PP. Assirojiyyah

Pengumuman
Sambutan Ka. Biro Litbang Pondok Pesantren Assirojiyyah, KH. Moh. Itqon Busiri assirojiyyah.online, sebagai umat Islam sudah sepatutnya mengetahui momentum peristiwa Isro’ Mikroj Nabi Muhammmad SAW, oleh karena itu di berbagai kalangan maupun di daerah Indonesia memiliki tradisi dan khas tersendiri dalam memperingati Isro’ Mikroj Nabi Muhammmad SAW. Salah-satu diantaranya adalah Pondok Pesantren Assirojiyyah yang terletak di Jl. Pemuda 52c Sampang kembali menggelar acara yang mentradisi disetiap tahunnya pada Sabtu malam (02/03/24). Ka. Biro Litbang, KH. Moh. Itqon Busiri dalam sambutannya menyampaikan bahwa mayoritas Umat Islam saat ini masih belum sepenuhnya berislam, banyak persoalan-persoalan dalam masyarakat yang belum  terpecahkan diantaranya transaksi dalam muamalah ...
Penutupan Muhadasah dan Munaqosah Tahun 2023 – 2024 M

Penutupan Muhadasah dan Munaqosah Tahun 2023 – 2024 M

Pengumuman
Foto bersama para pemenang lomba assirojiyyah.online, pada Sabtu (03/02/2024) Pondok Pesantren Assirojiyyah melalui Mahkamah Lughotul Arabiyah ( Kls enam) angkatan tahun 1444 - 1445 H / 2023 - 2024 M, kembali mengadakan acara Ikhtitamul Muhadasah Wal Munaqosyah (Penutupan Muhadasah dan Munaqosah) di halaman Pesantren. KH. Itqon Busiri selaku Ka. Biro Litbang Pondok Pesantren Assirojiyyah dalam tausyiahnya menegaskan kembali akan kewajiban para santri dengan berbahasa Arab. “Jagalah untuk selalu berbahasa Arab, dapati bahasa Arab itu menjadi bahasa kalian, apa yang kamu liat dengan berbahasa Arab, apa yang kamu dengar dengan berbahasa Arab dan apa yang kamu bicarakan dengan berbahasa Arab” tutur beliau. Selain sambutan dari beliau, pada acara tersebut dibacakan juga para pemen...
RUKUN DAN TATA CARA SALAT JENAZAH

RUKUN DAN TATA CARA SALAT JENAZAH

DOA / SYAIR
Salat jenazah adalah salat fardhu kifayah (Salat Kolektif). Tetapi kita sebagai umat muslim wajib tahu rukun dan tata cara salat tersebut, Karena dengan salat jenazah kita bisa memberikan keringanan pada orang yang wafat. Untuk itu kita harus tahu hukum dan tata cara salat jenazah agar salat menjadi sah. salat jenazah berbeda dengan salat-salat pada umumnya, Karena tidak memiliki rukun-rukun seperti salat lainnya seperti Ruku', I'tidal, Dan sujud. Baca Juga: BACAAN DO’A SALAT TARAWIH Berikut Tata Cara Salat Jenazah:
Pelaksanaan Ujian PSB (Pemilihan Santri Berprestasi) Tahun 2024

Pelaksanaan Ujian PSB (Pemilihan Santri Berprestasi) Tahun 2024

Pengumuman
Suasana saat ujian berlangsung assirojiyyah.online, sebanyak 280 santri tingkat Nidhomiyah sampai Khususiyah kembali mengikuti ujian PSB (Pemilihan Santri Berprestasi) yang dilaksanakan  di Musholla Al-Muawanah Pada Jumat Malam(26/02/24). Ag. Nashiri Ruji Selaku Ketua Panitia PSB menginformasikan bahwa salah satu visi penyelenggaraan PSB ini adalah untuk mencari dan mengembangkan santri-santri yang berpotensi dan berbakat hingga menjadi santri yang bermoral dan berwawasan tinggi. “Merupakan Upaya Pondok Pesntren Assirojiyyah untuk melahirkan santri-santri yang bertaqwa, berakhlakul karimah dan berwawasan luas sehingga dalam setiap perilakunya selalu perpijak pada dasar keilmuan” ungkapnya tentang visi PSB. Hal tersebut lanjut dia,  sesuai dengan hadits “ Man aradad dunya ...
SUDAH TERBIASA DALAM PEMERINTAHAN

SUDAH TERBIASA DALAM PEMERINTAHAN

KPPA
Pinterest Saya berpikir, sejauh mana tingkat kesulitan memilih Pemimpin Nasional, apakah hanya tertuju mencari kemenangan dengan pertimbangan siapa yang terbanyak pendukungnya itulah yang dipilih sehingga nantinya ikut menikmati bagi hasil dan jatah kekuasaan pasca pemilihan ataukah mencari kebenaran karena persamaan aqidah, kecukupan intregitas atau kecakapan kemampuan dengan resiko kekalahan sehingga akibatnya tidak mendapatkan kupon bagi hasil dan jatah kavling keberuntungan. Mungkinkah faktor kepentingan yang menghalangi sehingga susah memilih pemimpin, siapa yang lebih mengumntungkan dan siapa yang kurang menguntungkan. Karena dalam kondisi sekarang tidak ada yang dirugikan tetapi siapa yang lebih menguntungkan, tentu secara materi, gitu lho. Saya merenung , begitu bany...