Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah

assirojiyyah.online, sampang_Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah Se_Madura IKAPPASMA kembali sukseskan acara rutinan empat bulan, yang digelar di kediaman Ust. Khoiron, Pulau Mandangin,  pada hari Ahad (05/05/2024) yang dihadiri langsung oleh Pengasuh Pondok Pesantren Assirojiyyah (KH. Athoulloh Busiri) untuk mengisi kajian Kitab Nashoihuddiniyyah, dilanjutkan Bahtsul Masail dan acara lainnya. sekitar 7 kapal yang diberangkatkan dari dermaga…

Read More

IKAPAS UNTUK PONDOK

assirojiyyah.online, Sampang – Ikatan Alumni Se-Madura (IKAPASMA) kembali sukseskan acara rutinitas yang digelar di kediaman H. Rusdi Paka’an Laok, Kec. Galis, Kab. Bangkalan pada hari Ahad (04/02/2024) yang dihadiri sekitar 16 Korca dari beberapa daerah. Acara tersebut langsung dihadiri oleh Pengasuh Pondok Pesantren Assirojiyyah (KH. Athoulloh Busiri) untuk mengisi kajian Kitab Nashoihuddiniyyah, dilanjutkan Bahtsul Masail…

Read More
Alumni

Komitmen Alumni Dalam Mewujudkan Kebutuhan Pesantren

assirojiyyah.online, PP. Assirojiyyah kembali gelar launching tanah untuk yang kelima kali. Acara yang berjudul “Materos Khidmah Long-molong Dana Pembebasan Lahan Anyar” tersebut dihadiri oleh KH. Athoulloh Busiri selaku Pengasuh PP. Assiorjiyyah, Kiyai Moh. Ikhsan Busiri sebagai Ketua Pembangunan dan segenap alumni pesantren di Grand Almuallim pada Minggu (10/09/23). Dalam acara tersebut setiap perwakilan dari semua…

Read More

IKAPASMA : Launching Pembebasan Tanah

assirojiyyah.online, Sampang – Ikatan Alumni Pesantren Assirojiyyyah Se Madura (IKAPASMA) kembali sukseskan acara rutinitas yang diadakan di kediaman Ust. Samrudi korca Tanjung Bumi, Kamp. Tangkat, Desa. Larangan, Kab. Bangkalan pada hari Ahad (13/08/2023) yang dihadiri sekitar 1300 hadirin, yang berarti meningkat menjadi 5 % dibandingkan sebelumnya. Ag. Abd. Hafidz selaku sekretaris IKAPASMA menjelaskan bahwa untuk rencana…

Read More

Semangat Berkhidmat, Kunci Alumni Tumbuhkan Tekad Kuat

assirojiyyah.online-Setelah sekian lama, IKAPPASMA (Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah Madura) tetap gencar mempererat tali persaudaraan. IKAPPASMA kali ini bertempat di kediaman H. Nawar, Desa Nepa, Kec. Banyuates, Kab. Sampang pada Minggu (14/05/2023) dan dihadiri lebih dari 1500 alumni dan simpatisan. Ag. Abd. Hafidz selaku Sekretaris IKAPPASMA mengatakan bahwa kunci keberhasilan para alumni terletak pada rasa…

Read More
Tekad

IKAPPASMA Menjemput Barokah, Tekad Mewujudkan 1,5 M.

assirojiyyah.online, 1.400 alumni dan simpatisan hadiri majelis ta’allum wal muhawaroh IKAPPASMA (Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah se-Madura) pada Ahad (19/02/2023). IKAPPASMA yang bertajuk “IKAPPASMA Menjemput Barokah, Tekad Mewujudkan 1,5 M. ” ini diselenggarakan di Masjid Al-Hasanah, Tanah Merah, Bangkalan. Ag. Asror selaku salah satu panitia dalam sambutannya mengatakan bahwa IKAPPASMA merupakan salah satu perwujudan tekad…

Read More

KHOTMIL QUR’AN DALAM HAUL AL-MUALLIM

assirojiyyah.online, seiring dengan adanya haul KH. Ahmad Bushiri Nawawi (Al-Muallim) yang XVII kini Pondok Pesantren Assirojiyyah kembali adakan tadarus Al-Qur’an yang bertempat di masjid Ar-Rohmah pada Rabu (27/07/2022).Tadarus yang di buka langsung oleh Pengasuh (KH. Atho’ulloh Bushiri) pasca kajian kitab فتح المجيد, berjalan dengan lancar dan khidmat.Dalam hal tersebut Ag. Aziz MHD selaku ketua panitia…

Read More

Terikatnya Ukhuwah Alumni Assirojiyyah

assirojiyyah.online, Sampang – Guna mempererat tali silaturrahim antar alumni se-Madura , IKAPPASMA (Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah Se Madura) kembali mengadakan pertemuan rutin empat bulanan, Ahad (19-06-2022). Acara yang dihadiri sekitar 1500 alumni dan wali santri ini bertempat di salah satu rumah alumni, Desa Marparan, Kec. Sreseh Kab. Sampang. Sekretaris IKAPPASMA Ag. Hafidz menjelaskan sebenarnya…

Read More

BLega Menghimpuni IKAPPASMA Bertajuk Hikmah 1

assirojiyyah.online – Ikatan Alumni Pondok Pesantren Assirojiyyah se Madura (IKAPPASMA) kembali mengadakan acara pengajian yang diisi dengan pembacaan Surah Yasin, tahlil, kajian kitab Nashoihuddiniyyah yang dipimpin oleh pengasuh Pondok Pesantren Assirojiyyah (KH. Athoulloh Bushiri), bahsul masail dan lain sebagainya di kediaman H. Bahruddin Kajjan Blega Bangkalan pada  Minggu (27/02/2022). Sekretaris IKAPPASMA Ag. Abd Hafidz menyampaikan,…

Read More