Shadow

Pusdiklat

Pusat Pendidikan Dan Pelatihan Pondok Pesantren Assirojiyyah

DEMI SOSOK YANG TETAP ADA MESKI TELAH TIADA

DEMI SOSOK YANG TETAP ADA MESKI TELAH TIADA

KPPA, Pusdiklat
Oleh: Nyai Hj. Hainunatus Zahro', S.Pd., M. Pd. Bulan kelahiran Baginda Nabi Muhammad SAW ditunggu dan dirayakan oleh umat Islam dunia dengan berbagai cara. Sholawat disenandungkan oleh bibir-bibir para pecintanya. Dalam petikan syair addiba’iy disebutkan bahwa andaikan kelahiran beliau dirayakan pada setiap waktu, niscaya hal tersebut merupakan keharusan/kewajiban. وَلَوْاَنَّا عَمِلْنَا كُلَّ حِيْنٍ لِاَحْمَدَ مَوْلِداً قَدْكَانَ وَاجِبٌ Sebelum Rabiul Awwal tiba, alangkah lebih baiknya apabila kebaikan-kebaikan yang kita perbuat diniatkan untuk takdzim dan tahiyyah/penghormatan kita kepada bulan kelahiran Nabi Muhammad dengan harapan semoga keberkahannya berkelanjutan. Artinya, kita menjadi orang yang lebih baik sehingga kebajikan yang kita lakukan benar-benar berbuah manf...